Cara Memasang Jam

Diposting oleh Aero infinity

Sekedar sharing pengalaman aja buat bloger pemula.

Cara Memasang Jam di blog
1. Buka www.clocklink.com

2. Klo sudah, klik Gallery pada tab

3. Lalu pilih kategorinya, ada Analog, Animal, Wallpaper, dan masih banyak lagi.

4. Selanjutnya, pilih jam kesukaanmu.

5. Klik View HTML Tag dibawah jam, akan terbuka jendela baru.

6. Lalu ada persetujuan dan persyaratan, ga usah dibaca, klik saja Accept

7. Lalu tentukan warna jam, waktu, dan ukuran

8. Selanjutnya Copy kode pada kotak kolom yang pertama, bukan yang kedua

9. Saatnya memasang, login www.blogger.com

10. Next, klik Tata Letak -> Edit Laman -> Tambah Gadget

11. Pilih HTML/Java Script

12. Pastekan kode tadi dan klik Simpan

Nah sekarang jam udan nongol di blogmu.

0 komentar

Posting Komentar